Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2022

Pantau Lewat Heli, Polri Sebut Arus Mudik Cikampek-Kalikangkung Normal

Gambar
Jakarta - Kadiv Humas Polri Irjen Dedi Prasetyo mengungkapkan bahwa, arus lalu lintas mudik H-2 Hari Raya Idul Fitri terpantau ramai lancar. Hal itu diketahui, setelah dilakukannya pantauan udara secara langsung menggunakan Helikopter.  Dedi menyebut, arus lalu lintas pada dua hari menjelang Lebaran ini mulai dari Jakarta-Cikampek hingga Gerbang Tol Kalikangkung volume kendaraan masih tinggi namun tidak mengalami kemacetan.  "Secara umum hasil pemantauan udara arus lalin dari KM 48 - Cikampek, Cirebon, Brebes, Pekalongan, KM 414 Kalikangkung,  arus lalu lintas dapat berjalan," kata Dedi kepada wartawan, Jakarta, Sabtu (30/4/2022). Meski begitu, Dedi menyatakan, masih ada sedikit kepadatan di tempat istirahat atau Rest Area. Petugas pun, kata Dedi telah mengantisipasi hal tersebut.  "Khusus rest-rest area ada pelambatan namun arus tetap berjalan," ujar Dedi. Disisi lain, Dedi memaparkan bahwa, pada 29 April 2022 atau H-3 Lebaran, terpantau vo...

Polisi Atur Arus Lalu Lintas di Depan Pos PAM Pasar Eretan

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ Kepala Pos Pengamanan (Ka Pos PAM), AKP Heriyanto, S.H., bersama anggotanya melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas mudik Hari Raya Idul Fitri 1443 H, bertempat di depan Pos PAM Pasar Eretan, Kecamatan Kandanghaur, Kabupaten Indramayu, Sabtu (30/4/2022). Kegiatan pengaturan lalu lintas tersebut dalam rangka Ops Ketupat Lodaya 2022 di Wilayah Hukum Polres Indramayu. Ka Pos PAM, AKP Heriyanto didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi mengatakan, kami mengamankan mudik lebaran 2022. Hal ini sesuai dengan arahan dari Kapolres Indramayu, AKBPM. Lukman Syarif. “Bapak Kapolres begitu atensi terhadap pengamanan lebaran tahun ini,” ujarnya. Untuk siang ini, kami belum melihat kenaikan (arus kendaraan) signifikan, prediksinya kemungkinan sore atau malam hari karena mungkin para pemudik hari ini masih memenuhi keperluan dan kebutuhan perjalanannya, katanya. Ia menambahkan, pada pagi hingga siang hari, arus lalu lintas umumnya dipadati oleh p...

Ini Cara Polwan Polres Indramayu Dalam Memanjakan Para Pemudik di Rest Area Jembatan Timbang Losarang

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ Menjelang buka Puasa Polwan Polres Indramayu memanjakan pemudik dengan cara memberikan nasi kotak kepada sejumlah pemudik yang sedang melepas lelah di Rest Area Jembatan Timbang Losarang, Kecamatan Losarang, Kabupaten Indramayu. Hal tersebut disampaikan Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kapolsek Losarang, Kompol H. Mashudi, Sabtu (30/4/2022) Pagi. Kompol H, Mashudi menyampaikan bahwa pihaknya sengaja menyiapkan nasi kotak untuk para pemudik yang sedang beristirahat di Rest Ares Jembatan Timbang Losarang tujuannya adalah untuk mempermudah para pemudik untuk berbuka puasa. Nasi kotak ini merupakan sebagai bentuk kepedulian Polri kepada para pemudik. Sekaligus berbagi kebaikan dan keberkahan di bulan Ramadhan. “Jadi para pemudik tidak usah susah-susah mencari makanan untuk buka Puasa, karena kami sudah menyediakannya,” tutur Kompol H. Mashudi didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi. Dalam kesempatan itu, lanjut Kompol H...

Petugas Gabungan Lakukan Penertiban Penyapu Jalan Jembatan Sewo

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------- Kepala Pos Pengamanan (Ka Pos Pam), Ipda Rudi Hartono, S.H., memimpin Apel kesiap siagaan anggota, Sabtu (30/4/2022). Kegiatan Apel kesiapsiagaan diikuti personil Polsek Sukra, personil BKO Polsek Anjatan, personil Polres Indramayu, BKO Koramil Anjatan, serta Dishub Kabupaten Indramayu. Selesai melaksanakan Apel, petugas gabungan melaksanakan pengamanan Ops Ketupat 2022 di Pos Gatur jembatan Sewo Sukra. Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Ka Pos Pam, Ipda Rudi Hartono menyampaikan, kegiatan ini dalam rangkaian Ops Ketupat Lodaya 2022 Polres Indramayu. Dalam kegiatan tersebut kami melakukan pengaturan lalu lintas serta melakukan penertiban terhadap penyapu jalan di jembatan sewo. “Kami melakukan penertiban, demi kelancaran arus mudik dan keselamatan bagi pengendara dan warga sekitar bisa terjaga,” katanya. Menurutnya, dengan adanya aktivitas penyapu uang di Jembatan Sewo yang perbatasan Kabupaten Indramayu dan Kabupaten Subang dinilai da...

Petugas Pos Pam Simpang 3 Wesel Berjaga 1x24 Jam Siap Amankan Idul Fitri 1443 H

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ . Dalam Rangka pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1443, Polsek Kroya jajaran Polres Indramayu Polda Jabar menempati Pos Pengamanan (Pos Pam) Simpang 3 Wesel Mekarwaru, Kecamatan Gantar, Kabupaten Indramayu, Sabtu (30/4/2022). Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Ka Pos Pam, Iptu H. Rasita menyampaikan Pos Pam ini didirikan untuk memberikan pelayanan kepada masyarakat dalam hal mencegah kriminalitas. Pos Pam OPS Ketupat Lodaya 2022 melaksanakan pengamanan selama 1 x 24 jam dengan dipimpin Kepala Pos Pengamanan (Ka Pos Pam) / Kapolsek Kroya Iptu H. Rasita, S.H. "Para personil ditempatkan di Pos Pengamanan ini guna terjaganya keamanan dan kenyamanan bagi masyarakat," tutur Iptu H. Rasita didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi. Selain melakukan pengaman, personil yang menempati Pos Pam juga berkewajiban menghimbau masyarakat untuk selalu mematuhi protocol kesehatan guna menekan laju penyebaran Virus Covid-19 dan Vari...

Padal Pos Pam Pasar Patrol Pimpin Apel Kesiapan Personil Dalam Rangka Pengamanan Arus Mudik Idul Fitri 1443 H.

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,-------- Personil Pos Pengamanan (Pos Pam) pasar Patrol melaksanakan Apel kesiapsiagaan dalam rangka Ops Lodaya 2022 Polres Indramayu jajaran Polda Jabar. Kegiatan tersebut, dipimpin Padal Pospam Pasar Patrol Ipda Sutarko,S.H., didampingi Padal Iptu H. Dani., diikuti 6 (enam) personil diantaranya, Aiptu Karyo, Aipda Safii, Aipda H. Sutaryo, Bripka Hadi Barokah, Bripka Karyanto dan Bripda Salva Anugerah. Ditempat terpisah Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kapospam Pasar Patrol, Kompol Dr. Sunardi mengatakan,  Apel kesiapan ini dilakukan dalam rangka Ops Lodaya 2022, pengamanan arus mudik menjelang idul Fitri 1443 H. “Apel kesiapan dari personil Polri khusunya Polsek Patrol untuk menjaga keamanan dan kelancaran bagi para pemudik,” ujar Kompol Dr. Sunardi didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi, Sabtu (30/4/2022). Tentunya, kami juga memberikan pelayanan kepada pengguna jalan maupun penyebrang jalan bagi masyarakat lokal. ...

Akselerasi Vaksinasi Terus Dilakukan Polsek Pasekan Menjelang Lebaran

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------- Untuk mendukung pelonggaran aktivitas masyarakat dalam libur panjang Lebaran tahun 2022, Polsek Pasekan jajaran Polres Indramayu Polda Jabar terus melayani vaksinasi malam untuk masyarakat. Layanan aksinasi kali ini dilakukan di Masjdi Nurul Huda Desa Pagirikan, Kecamatan Pasekan, Kabupaten Indramayu. Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kapolsek Pasekan, Iptu Kardiyah menyampaikan, kegiatan vaksinasi ini akan terus diakselerasi untuk mewujudkan kekebalan komunal masyarakat dalam libur panjang Lebaran tahun ini. Menurutnya masyarakat harus memiliki kekebalan yang memadai untuk bisa beraktivitas dengan aman dan nyaman saat lebaran nanti.  “Vaksinasi hingga dosis booster sangat penting, karena akan memberikan imunitas yang baik di tengah terjadinya mutasi virus. Apalagi saat ini varian Omicron berpotensi menyebar dengan cepat. Vaksinasi merupakan cara paling efektif dan efisien untuk mencegah terjadinya lonjakan kasus karena interaksi...

Hindari Kemacetan Puncak Arus Mudik, Polsek Kandanghaur Melakukan Penghentian Sementara Pasar Tumpah

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ - Guna mewujudkan keamanan serta kelancaran lalu lintas para pengguna jalan khususnya pemudik menjelang Hari Raya Idul fitri 1443 H, Polsek Kandanghaur jajaran Polres Indramayu Polda Jabar melakukan pengaturan lalu lintas pagi, di depan Pos Pengamanan (Pos PAM) Pasar Tradisional di wilayah Kecamatan Kandanghaur, Kabupaten Indramayu, Sabtu (30/4/2022). Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kapolsek Kandanghaur, AKP Gangsar mengatakan, pengaturan lalu lintas pagi ini dilakukan untuk mengantisipasi kemacetan saat arus mudik di wilayah kecamatan Kandanghaur pada Lebaran 2022. Dalam kegiatan ini, petugas turun ke jalan dan mengatur arus lalu lintas, sambil membantu warga yang akan menyebrang agar arus tetap lancar saat warga memulai aktifitas. Untuk mengantisipasi adanya kemacetan, AKP Gangsar menyampaikan, pihaknya melakukan penghentian sementara pasar tumpah Parean di depan Pos PAM dan pasar tumpah Kandanghaur dalam rangka Ops ketupat Lodaya ...

Kapolri Sosialisasikan One Way di Jalan Tol Akan Diperpanjang Hingga Esok Pagi

Gambar
Jawa Barat - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo mensosialisasikan kemungkinan diperpanjangnya waktu penerapan rekayasa lalu lintas (lalin) arus mudik One Way dan Ganjil Genap (GaGe) dari Tol Cikampek KM 47 hingga Kalikangkung KM 414, pada H-3 Lebaran.  Strategi rekayasa lalu lintas yang tadinya berakhir pada pukul 24.00 malam, kemungkinan akan diperpanjang hingga pukul 07.00 atau 08.00 WIB, esok hari. Hal itu disampaikan Kapolri saat meninjau langsung situasi terkini arus mudik di Gerbang Tol Cikampek Utama (Cikatama), Jawa Barat, Jumat (29/4/2022). Menurut Sigit, penyesuaian kebijakan tersebut lantaran terdapat prediksi masih ada sekitar 211 ribu masyarakat yang akan melakukan perjalanan mudik. Dimana, angka tersebut mengalami peningkatan 45 persen jika dibandingkan dengan volume kendaraan pada kemarin malam atau H-4 Lebaran.  "Artinya masih ada sisa 211 ribu pemudik yang akan melintas. Sehingga mau tidak mau kita perlu melakukan rekayasa kembali. Yang tadinya ...

Sebanyak 250 Paket Untuk Buka Puasa Dibagikan Kepada Pemudik di Jembatan Timbang Losarang

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU ,------ Sebanyak 250 paket makanan untuk buka puasa disalurkan Kapolsek Losarang, Kompol H. Mashudi, S.H. M.H., kepada para pemudik yang melintasi Pos Pelayanan (Posyan) Jembatan Timbang Losarang, Kecamatan Losarang, Kabupaten Indramayu, Jumat (29/4/2022). Kapolsek Losarang, Kompol H. Mashudi mengatakan, pembagian paket makan untuk buka puasa tersebut merupakan salah satu bentuk kepedulian Polri kepada para pemudik yang akan pulang ke kampung halamannya. Dalam kesempatan tersebut, Kapolsek Losarang memberikan himbuan kepada para pemudik agar selama mengendarai sepeda motor untuk berhati-hati dan kalau lelah segera istirahat ditempat yang aman. "Dan apabila dalam perjalanan menemukan aksi kejahatan jalanan, segera memberitahukan ke Pos Yan atau Pos Pam di sepanjang jalur pantura," ujar Kapolsek Kompol H. Mashudi. Sementara ditempat terpisah, Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kasi Humas Polres Indra...

Polsek Arahan Rutin Patroli Menjelang Lebaran Idul Fitri

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,-------- Untuk menjaga Kondusifitas Kamtibmas serta pendisiplinan penerapan protokol kesehatan menjelang Lebaran/Idul Fitri 1443 H, Polsek Arahan jajaran Polres Indramayu Polda Jabar terus melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan(KRYD) di Wilayah hukum Polsek Arahan, Kabupaten Indramayu,Jumat (29/4/2022). Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kapolsek Arahan, I Nengah SW mengatakan, Polsek Arahan terus laksanakan patroli KRYD guna mewujudkan Kamtibmas yang aman dan kondusif menjelang Hari Raya Idul Fitri 1443 H.  Kegiatan tersebut dilakukan pada Pagi, Siang, Sore hingga malam hari di jam-jam rawan terjadinya tindak pidana. Kapolsek menyebut, adapun sasaran dalam patroli kali ini petugas menyambangi Desa Arahan Kidul, Kecamatan Arahan, Kabupaten Indramayu. Dalam kegiat patroli itu, petugas pun menghimbau kepada masyarakat yang ditemui agar bersama-sama mematuhi protokol kesehatan. “Hal tersebut guna mengantisipasi penyabaran Covid-19 khu...

Polsek Cantigi Tingkatkan Pencegahan Gangguan Kamtibmas Menjelang Lebaran

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------- Untuk menjaga Kondusifitas Kamtibmas serta penerapan protokol kesehatan warga menjelang Hari Raya Idul Fitri 1443 H, Anggota Polsek Cantigi jajaran Polres Indramayu Polda Jabar melaksanakan patroli rutin di wilayah hukum Polsek Cantigi, Kabupaten Indramayu. Kegiatan dilakukan dengan dengan Patroli ke tempat-tempat rawan C3, Geng Motor, Narkoba/Miras dan Gukamtibmas lainnya serta pemukiman penduduk. Dalam kesempatan itu, anggota Polsek Cantigi memberikan himbauan Kamtibmas serta himbauan kepada warga yang sedang kumpul-kumpul agar mematuhi protokol kesehatan Covid-19 dalam Rangka PPKM di Wilkum Polsek Cantigi. Ditempat terpisah, Kapolsek Cantigi, Iptu Ian Hernawan didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi mengatakan, Kegiatan patroli ini rutin dilaksanakan menindaklanjuti perintah pimpinan yakni Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif dalam rangka harkamtibmas menjelang Hari Raya Lebaran. Kegiatan patroli yang dilakukan oleh anggota ...

Ops Ketupat Lodaya 2022, Polsek Sindang Gelar Patroli Malam

Gambar
TRIBRRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------- Kepala Pos Pengamanan (Pos Pam) Gor Singalodra, Iptu Saefullah, SH, MAP., bersama anggotanya dengan jumlah kuat enam personil melaksanakan patroli malam dalam rangka antisipasi gangguan Kemanan dan keteriban masyarakat di wilayah Kecamatan Sindang, Kabupaten Indramayu. Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kapolsek Sindang, Iptu Saefullah bahwa sasaran dalam kegiatan patroli itu, antaralain pendisiplinan Prokes Covid 19, himbauan tidak terjadi kerumunan, antisipasi kejahatan Curas, Curat dan Curanmor.  Selain itu, antisipasi premanisme, brandalan motor, balapan liar dan kejahatan jalanan lainnya. Lebih dari itu, mencegah tawuran antar kampung dan kelompok, penyalahgunaan Narkoba dan Peredaran Miras, Razia knalpot tidak standar / bising, dan Razia petasan/kembang api. Iptu Saefullah menyebut, kegiatan preventif tersebut merupakan langkah Polsek Sindang dalam menjamin keamanan masyarakat serta atensi langsung dari Kapolres Indramayu un...

Polsek Lelea Dirikan Pos Pam di Simpang 3 Larangan

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------- Dalam rangka pengamanan Hari Raya Idul Fitri 1443 H, Polsek jajaran Polres Indramayu Polda Jabar melaksanakan Operasi Ketupat Lodaya 2022 sejak tanggal 22 April 2022.  Mulai hari kemarin Kamis 28 April 2022, Personil yang telah di tugaskan baik di Pos Pengamanan maupun Pos Pelayanan Ops Ketupat Lodaya sudah mulai melaksanakan tugas.  Seperti halnya yang dilakukan Kepala Pos Pengamanan (Pos Pam) Simpang 3 Larangan, AKP H. M Sayidin, SH., bersama anggotanya melaksanakan Ops Ketupat Lodaya 2022, dalam rangka memberikan pengamanan dan pelayanan kepada masyarakat saat Lebaran Idul Fitri.  Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui AKP H. M Sayidin menyampaikan, operasi Ketupat Lodaya 2022 akan dilakukan selama 12 hari. "Operasi Ketupat Lodaya dimulai dari tanggal 28 April hingga 9 Mei 2022," kata AKP H. M Sayidin didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi, Jumat (29/4/2022). AKP H. M Sayidin mengatakan pada pengamanan I...

Menghadapi Arus Mudik Lebaran 2022, Polisi Melakukan Pengaturan Lalu Lintas di Pos Yan Lingkar Lohbener

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------- Menghadapi arus mudik lebaran tahun 2022, sejumlah upaya dilakukan Polres Indramayu jajaran Polda Jabar untuk mengurai kepadatan lalu-lintas. Seperti yang dilakukan Kepala Pos Pelayanan (Pos Yan) lingkar Lohbener, Kompol H. Nurani. SM., bersama anggotanya melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas di Pos Yan lingkar Lohbener, Kecamatan Lohbener, Kabupaten Indramayu, Jumat (29/4/2022). Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kompol H. Nurani menyampaikan, pengaturan lalu lintas ini dalam rangka Ops Ketupat Lodaya 2022 sebagai antisipasi arus lalu lintas dan pelayanan mudik di Pos Yan lingkar Lohbener, tuturnya.  Ia menyebut, dengan adanya pengaturan dan penempatan petugas di jalan, diharapkan dapat mencegah terjadinya kemacetan dan mengurangi jumlah angka kecelakaan serta bisa menekan tindak kriminal. “Selain itu dapat menciptakan rasa aman dan nyaman aktivitas masyarakat, baik para pejalan kaki maupun para pengendara kendaraan bermoto...

Anggota Pos Yan Melakukan Pengaturan Lalu Lintas di Perempatan Yogya Toserba Indramayu

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,-------- Dalam rangka Ops Ketupat Lodaya 2022, Kepala Pos Pelayanan (Pos Yan) AKP H. Suhendi, SH., MH., memimpin kegiatan Apel Kesiapan anggota piket jaga, di Pos Yan Terminal Indramayu tepatnya di samping Yogya Toserba, Kecamatan dan Kabupaten Indramayu, Jumat (29/4/2022). Selesai melaksanakan Apel kesiapan, piket jaga Pos Yan melanjutkan dengan melakukan pengaturan lalu lintas di jalan raya perempatan Yogya Toserba Indramayu. Sembari melakukan pengaturan lalu lintas, tampak terlihat petugas juga memberikan himbauan kepada masyarakat yang akan menyebrang untuk selalu berhati-hati dalam menyebrang. Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Ka Pos Yan, AKP H. Suhendi menyampaikan, pengaturan lalu lintas pagi di jam sibuk atau ramai bertujuan terciptanya rasa aman, nyaman kepada para pengguna jalan, sehingga terpeliharanya Kamseltibcar lantas di seputaran Pos Yan Terminal Indramayu / Polsek Indramayu. Selain itu pengaturan lalu lintas dilakukan guna m...

Puncak Arus Mudik Lebaran 2022, Ka Pos Pam AKP Warmad : Kami Terus Menyiagakan Personil Untuk Mengawal Arus Mudik di Jalan Raya Pantura Jakarta – Cirebon

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,-------- Personil Polsek Widasari dan BKO Polsek Tukdana jajaran Polres Indramayu Polda Jabar melaksanakan pengaturan lalu lintas pagi, bertempat di Pos Pengamanan (Pos Pam) Kongsijaya, Kecamatan Widasari, Kabupaten Indramayu. Kegiatan pengaturan lalu lintas pagi di Pos Pengamanan Kongsijaya tersebut dalam rangka Ops Ketupat Lodaya 2022. Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kepala Pos Pam Kongsijaya, AKP Warmad mengatakan, pengaturan lalu lintas pagi ini merupakan upaya dalam mendukung pelaksanaan mudik lebaran Hari Raya Idul Fitri sehat, aman, dan lancar.  AKP Warmad memprediksi puncak arus mudik lebaran 2022 jatuh pada hari ini, Jumat (29/4/2022). “Untuk itu kami menempatkan Personil untuk mengurai kepadatan lalu-lintas,” ujar AKP Warmad didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi. Sampai saat ini, lanjut dia, pantuan situasi arus lalu lintas di jalur pantura arah Jakarta menuju Cirebon lancar, aman dan terkendali.  Ter...

Aksi Heroik, Polisi Cepat Tanggap Bantu Pemudik Motor yang Kecelakaan di Jalur Pantura Indramayu

Gambar
INDRAMAYU - Aksi heroik dilakukan polisi dengan membantu korban kecelakaan tunggal di Jalur Arteri Pantura Indramayu. Pada kesempatan itu, polisi sigap membantu Subhan (35) beserta istri dan anaknya yang terjatuh di Jalur Pantura wilayah Desa Langgut, Kecamatan Lohbener, Kabupaten Indramayu, Kamis (28/4/2022) sekitar pukul 13.00 WIB. Kendaraan sepeda motor yang digunakan pemudik asal Bekasi untuk pulang kampung ke Pekalongan, Jawa Tengah itu masuk ke dalam lubang jalan hingga membuatnya terjatuh. Beruntung nyawa Subhan sekeluarga selamat dan tidak sampai tertabrak oleh kendaraan lain yang juga tengah melintas di Jalur Pantura untuk mudik lebaran. Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif sendiri sebelumnya sudah memerintahkan kepada jajarannya untuk menolong siapapun yang membutuhkan pada momen mudik lebaran 2022 ini. Hal tersebut disampaikan Kapolres saat apel gelar pasukan pengamanan mudik lebaran. Kasat Narkoba Polres Indramayu, AKP Heri Nurcahyo bersama angg...

Libur Lebaran Wisatawan Mulai Padati Bali, Kapolri Minta Prokes Diperketat

Gambar
Bali - Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo meninjau pelaksanaan mudik di Pelabuhan Gilimanuk, Bali, Kamis (28/4/2022). Dalam peninjauannya, Kapolri menyebut arus mudik di Pelabuhan Gilimanuk lebih banyak yang meninggalkan Pulau Bali menuju Pelabuhan Ketapang, Banyuwangi, Jawa Timur. "Memang arus mudik di wilayah Gilimanuk ini lebih banyak yang meninggalkan Pulau Bali menuju Ketapang Banyuwangi dibanding dengan yang masuk Bali. Rata-rata saya tanya, sehari-hari bekerja di Bali," kata Sigit. Mantan Kabareskrim Polri ini menuturkan, secara umum terjadi peningkatan namun tak terlalu tinggi dibanding normal. Kapal yang disiapkan sebanyak 46 kapal dan yang digunakan saat ini sebanyak 28-29 kapal. "Kita harapkan proses masuk kapal kemudian perjalanan hingga turun memang sesuai dengan SOP yang disampaikan sehingga semua berjalan baik," ujar Sigit. Lebih lanjut, Sigit juga menyampaikan berdasarkan laporan yang ia terima terjadi peningkatan hunian akomodasi seb...

Gelar Patroli Ngabuburit, Polsek Tukdana Berikan Himbauan Kamtibmas dan Prokes

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ Personil Polsek Tukdana jajaran Polres Indramayu Polda Jabar kembali menggelar patroli ngabuburit di pusat keramaian, di wilayah hukum Polsek Tukdana, Kabupaten Indramayu. Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kapolsek Tukdana, AKP Iwa Mashadi menyampaikan kegiatan patroli ngabuburit tersebut guna mencegah dan antisipasi terjadinya gangguan kamtibmas dan memberikan rasa aman kepada masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, Personil Polsek Tukdana menghimbau masyarakat untuk selalu mematuhi Prokes dan tetap menjaga situasi aman serta kondusif, kata Kapolsek didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi, Kamis (28/4/2022). Dikesempatan yang sama, kamipun memberikan masker kepada sejumlah warga yang kedapatan tidak memakainya. Lanjut Kapolsek menegaskan,  bahwa patroli ngabuburit ini akan dilaksanakan rutin setiap hari selama bulan Ramadan. Ia pun menegaskan dalam kegiatan patroli ngabuburit personil mengedepankan sikap humanis dan...

Kapolres Indramayu Bantu Pemudik Yang Alami Pecah Ban di Tol Cipali.

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU ------- Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif didampingi Waka polres Indramayu, Kompol Arman Sahti dan Kanit Regident Satlantas Polres Indramayu Iptu Praja turun langsung membantu pemudik yang mengalami pecah ban di Tol Cipali. Kejadian tersebut terjadi di wilayah hukum Polres Indramayu tepatnya di KM 124 Tol Cipali Jalur A, arah Jakarta menuju ke Daerah Brebes Jawa tengah. Kapolres Indramayu yang pada saat itu kebetulan melintas di lokasi kejadian langsung menepi sejenak. Ia melihat sebuah kendaraan mobil Hyundai bernopol B 1213 BFA menepi di pinggir jalan tol. Ketika dihampiri, pemudik itu mengaku mengalami pecah ban. Kapolres pun spontan mengambil peralatan bengkel dan membantu pemudik tersebut menganti ban kendaraannya. "Sudah menjadi kewajiban polisi untuk membantu, tadi kebetulan saat saya lewat ada yang pecah ban dan pemudik itu memerlukan bantuan," tutur AKBP M Lukman Syarif melalui Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi, Kamis ...

Menghadapi Mudik Lebaran Tahun 2022 Polsek Jatibarang Mendirikan Pos Yan Dan Pos Pam, Ini Lokasinya

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ Menghadapi Mudik Lebaran 2022 dan Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah, Polsek Jatibarang jajaran Polres Indramayu Polda Jabar mendirikan Pos Pelayanan (Pos Yan) dan Pos Pengamanan (Pos Pam), di wilayah hukum Polsek Jatibarang, Kabupaten Indramayu. Pos Pelayanan didirikan di Stasiun Kereta Api Jatibarang dan Pos Pengamanan didirikan di Bundaran Pilangsari, Kecamatan Jatibarang, Kabupaten Indramayu. Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif melalui Kapolsek Jatibarang, Kompol Ujang Rohimin menjelaskan bahwa Pos pelayanan didirikan tujuannya untuk memberikan pelayanan kepada para pemudik. Sedangkan Pos Pengamanan sendiri dimaksudkan untuk mendekatkan petugas pada sasaran pengamanan. Sambungnya, Pos ini dibuat dan digunakan selama Operasi Ketupat Lodaya 2022 yang dilaksanakan selama 12 hari yakni dimulai 28 April hingga 9 Mei 2022.  “Operasi Ketupat Lodaya 2022 adalah operasi terpusat untuk pengamanan mudik Lebaran dan Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah,...

Tim Supervisi Propam Mabes Polri, Melakukan Pengecekan Dan Pengawasan Pos Yan Rest Area Km 130 A

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,----- Tim Supervisi Propam Mabes Polri, Kombes Pol Riko Junaldi, S.I.K., didampingi Kasubbid Provost Polda Jabar AKBP Dedi Hermayadi, S.I.P., M.I.P., melakukan pengecekan dan pengawasan Pos Yan Rest Area Km 130 A di Wilayah Hukum Polres Indramayu, Kamis (28/4/2022). Kedatangan rombongan Tim Supervisi Propam Mabes Polri, disambut langsung oleh Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif, S.I.K., M.H. Turut hadir dalam kesempatan itu, Wakapolres Indramayu Kompol Arman Sahti., S.I.K., M.H., para PJU Polres Indramayu, Padal Pos Yan Res Area Km 130 A. Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif melalui Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi menyampaikan kegiatan pengecekan dan pengawasan Pos Yan Rest Area Km 130 A di Wilayah Hukum Polres Indramayu oleh Tim Supervisi Propam Mabes Polri ini dalam rangka Ops Ketupat Lodaya Tahun 2022. Sambungnya, pengecekan dan pengawasan tersebut bertujuan untuk memastikan kesiapan, kelengkapan fasilitas Pos Pam / Pos Yan dan Pe...

Ops Ketupat Lodaya 2022, Polsek Juntinyuat Melaksanakan Pengaturan Lalu Lintas di Pertigaan Pantai Glayem

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ Dalam pelaksanaan Ops Ketupat Lodaya 2022, Kapolsek Juntinyuat Iptu Dedi Wahyudi, S.H., bersama Anggota Polsek Juntinyuat jajaran Polres Indramayu Polda Jabar melaksanakan kegiatan pengaturan Lalu lintas di Pertigaan Pantai Glayem, Kecamatan Juntinyuat, Kabupaten Indramayu, Kamis (28/4/2022). Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif melalui Kapolsek Juntinyuat, Iptu Dedi Wahyudi mengatakan  dengan meningkatnya volume kendaraan menjelang lebaran, akibat aktivitas warga masyarakat, yang akan mudik, Polsek Juntinyuat hadir ditengah-tengah masyarakat  guna memberikan pelayanan terbaik dengan pengaturan lalu lintas di Pertigaan Pantai Glayem agar aktivitas masyarakat yang mudik atau sekedar bejalan jalan tersebut dapat berjalan lancar dan aman. Kapolsek menyampaikan, dalam pelaksanaan Gatur Lalin ini petugas tidak hanya melakukan pengaturan arus lalu lintas saja, keberadaan personil di simpul jalan ini juga untuk membantu warga yang hendak menyeb...

Kompolnas Tinjau Langsung Ops Ketupat 2022 di Polda Banten

Gambar
Dalam rangka Operasi Ketupat Tahun 2022, Kompolnas melakukan peninjauan langsung di lapangan, guna mengetahui bagaimana manajemen operasional Polda Banten, guna antisipasi situasi kamtibmas dan situasi kamtibcar lantas, baik untuk arus mudik atau balik, serta tempat-tempat wisata. Kapolda Banten Irjen Pol Rudi Heriyanto Adi Nugroho, beserta Karops, Dir Lantas dan Pejabat Utama Polda Banten saat menerima anggota Kompolnas menjelaskan, dalam memanajemen situasi terkait penyebrangan di Pelabuhan Merak ASDP menyiapkan 59 Kapal reguler beroprasi di 6 dermaga, 5 kapal Pelayanan Ekspres di dermaga 6.  "Ke 64 kapal tersebut siap beroprasi dengan waktu tempuh dipercepat termasuk waktu bongkar muat, serta menggelar sejumlah Pos Pam 42, Pos Yan 7 dan satu pos terpadu yang di tempatkan strategis, guna antisipasi situasi kamtibmas dan situasi kamtibcar lantas, baik untuk arus mudik atau balik, serta tempat wisata," jelasnya Kapolda Banten saat menerima Anggota Kompolnas di Pelabuhan Merak...

Berikan Pengamanan Polisi Siap Siaga di Pos Pam Perempatan Karangampel

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ Dalam rangka memberikan pengamanan dan pelayanan kepada masyarakat saat Idul Fitri 1443 Hijriah, Polsek Karangampel jajaran Polres Indramayu Polda Jabar siap siaga di Pos Pengamanan (Pos Pam), perempatan Karangampel, Kecamatan Karangampel, Kabupaten Indramayu. Personil yang berada di Pos Pam tersebut untuk memberikan pengamanan dan pelayanan kepada masyarakat sekitar maupun kepada para pemudik yang melintasi jalur pantura Kabupaten Indramayu. Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif melalui Kapolsek Karangampel, Kompol Sudihardjo menyampaikan sejauh ini Polsek Karangempael telah siap untuk melaksanakan Operasi Ketupat Lodaya 2022. “Personil yang terlibat dalam Operasi Ketupat Lodaya 2022 telah siap untuk melakukan tugasnya, serta sarana dan prasarananya,” ujar Kompol Sudihardjo didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi, Kamis (28/4/2022). Kapolsek menyebut, Pos Pam ini di buat di titik diangap rawan kemacetan dan kepadatan lalu lintas....

Operasi Ketupat Lodaya 2022, Polsek Krangkeng Melaksanakan Piket Siaga di Pos Pam

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------- Dalam rangka Operasi Ketupat Lodaya 2022, Polsek Krangkeng jajaran Polres Indramayu Polda Jabar melaksanakan piket siaga di pos pengamanan (Pos Pam) SPBU Krangkeng, Kecamatan Krangkeng, Kabupaten Indramayu, Kamis (28/4/2022). Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif melalui Kapolsek Krangkeng, AKP Eko Susilo menyampaikan, kehadiran dirinya bersama para personil di pos pengamanan tersebut guna menjaga kondisi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas). Selain itu, piket siaga di Pos Pam sebagai kontrol arus kendaraan mudik khususnya jalur pantura Kabupaten Indramayu, ucap Kapolsek didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi. Disampaikan Kapolsek, di Pos Pam tersebut pihaknya menyediakan tempat istrahat bagi para pemudik. "Apabila ada pemudik yang merasa lelah silahkan beristirahat di Pos Pam SPBU Krangkeng, jangan memaksa untuk mengemudi atau mengendarai apabila sudah merasa lelah karena bisa menyebabkan kecelakaan lalu lintas,...

Kapolsek Losarang Bagikan Makan Sahur Kepada Pemudik

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------- - Polsek Losarang jajaran Polres Indramayu Polda Jabar memberikan nasi kotak untuk makan sahur kepada pemudik yang sedang beristirahat di Pos Pelayanan (Posyan) Rest Area Jembatan Timbang Losarang, Kecamatan Losarang, Kabupaten Indramayu, Kamis (28/4/2022) Pagi. “Kami memberikan nasi kotak untuk makan sahur kepada pemudik. Hal itu dilakukan untuk menjaga stamina pemudik saat melakukan perjalanan,” ucap Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kapolsek Losarang, Kompol H. Mashudi. Disampaikannya, nasi kotak untuk makan sahur diberikan terhadap tiga orang pemudik tujuan Sragen, Jawa Tengah. Sembari memberikan nasi kotak, Kapolsek Losarang, Kompol H. Mashudi menyampaikan himbauan kepada pemudik agar tetap berhati-hati dan terus menerapkan protokol kesehatan seiring dengan diperbolehkannya mudik Lebaran pada tahun ini.  "Dengan harapan, masyarakat dapat melaksanakan mudik dengan aman dan sehat," imbuh Kompol H. Mashudi didampingi Kasi ...

Polsek Kedokanbunder Gencar Menggelar Layanan Vaksinasi Menjelang Idul Fitri 1443 H

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,--------  Untuk meningkatkan imunitas warga di tengah pandemi Covid-19, Kepolisian Sektor Kedokanbunder jajaran Polres Indramayu Polda Jabar kembali monitoring sekaligus melakukan pengamanan kegiatan vaksinasi dosis satu, dua dan booster, bertempat di Puskesmas Kedokanbunder, Kecamatan Kedokanbunder, Kabupaten Indramayu, Rabu (27/4/2022). Kapolsek Kedokanbunder, Iptu Nandang Supriatna mewakili Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif mengatakan, langkah akselerasi dosis lengkap diperlukan demi mendukung jalannya kegiatan selama bulan Ramadan dan Idulfitri. Seperti kita ketahui, dengan adanya kebijakan pemerintah terkait aktivitas di bulan Ramadhan, Kapolsek menyampaikan akan mengoptimalkan akselerasi vaksinasi dosis tiga atau booster. Menurutnya, dengan terlaksananya percepatan vaksinasi booster, maka hal itu akan meningkatkan imunitas ataupun kekebalan masyarakat terhadap virus Covid-19. Kapolsek berharap, dengan adanya kebijakan dari pemerintah terkait...

Polsek Sukagumiwang Mulai Menjaga Pos Pengamanan Mudik Lebaran 2022

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ - Kepolisian Sektor Sukagumiwang jajaran Polres Indramayu Polda Jabar mulai menjaga pos pengamanan (pos pam) mudik lebaran pada hari Rabu 27 April 2022. Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif melalui Kapolsek Sukagumiwang, AKP H. Amizar menegaskan personilnya dalam melaksanakan Operasi Ketupat Lodaya 2022 akan berlangsung selama 12 hari kedepan terhitung mulai dari tanggal 28 April sampai 9 Mei 2022. Sambungnya, Pos Pam ini dibangun untuk mengantisipasi terjadinya kerawanan sosial menjelang lebaran berupa aksi kriminalitas kepada masyarakat. “Ini sebagai wujud kesiapan Polri dalam menghadapi kegiatan pengamanan jelang dan hari raya Idul Fitri 1443 H,” kata Kapolsek didampingi Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi. Lanjut Kapolsek menyatakan, dalam melaksanakan Operasi Ketupat Lodaya 2022, Personil tetap selalu humanis dalam setiap pelaksanan penindakan. Kapolsek juga berharap kepada masyarakat yang melaksanakan mudik berangkat dengan aman,...

Polsek Sliyeg Dirikan Pos Pengamanan di Sekitaran SPBU Tambi

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ Menghadapi Mudik Lebaran 2022 dan Hari Raya Idul Fitri 1443 Hijriah, Polsek Sliyeg jajaran Polres Indramayu Polda Jabar mendirikan bangunan pos pengamanan, bertempat di sekitaran SPBU Tambi, Kecamatan Sliyeg, Kabupaten Indramayu. “Pos pengamanan atau Pos Pam didirikan untuk memberikan pengamanan dan pelayanan kepada para pemudik sepanjang jalur mudik di wilayah hukum Polsek Sliyeg,” ujar Kapolsek Sliyeg, Iptu Sutrisno mewakili Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif, Rabu (27/4/2022). Di Pos Pengamanan, lanjut Iptu Sutrisno, petugas melakukan pengamanan terkait gangguan Kamtibmas di lokasi rawan kriminalitas, Kamseltibcar lantas di lokasi rawan pelanggaran dan kecelakaan lalu lintas. Selain itu, personil ditempatkan di Pos Pam guna mengatur arus lalu lintas selama masa mudik lebaran tahun 2022. Lanjut Iptu Sutrisno menyampaikan, Operasi Ketupat Lodaya 2022 akan dilaksanakan selama 12 hari. Kegiatan Operasi Ketupat ini akan berlangsung 12 hari dari s...

Demi Terpeliharanya Kamseltibcar Lantas, Polisi Melaksanakan Gatur Lalin di Wilayah Kecamatan Balongan

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ Demi terpeliharanya Kamseltibcar Lantas menjelang arus mudik lebaran Idul Fitri tahun 2022, Polsek Balongan jajaran Polres Indramayu Polda Jabar melaksanakan pengaturan lalu lintas atau gatur lalin, bertempat di wilayah hukum Polsek Balongan, Kabupaten Indramayu, Rabu (27/4/2022). Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif melalui Kapolsek Balongan, AKP H. Saripudin menyampaikan, bahwa kegiatan pengaturan lalu lintas di perempatan TL Balongan, perempatan Desa Tegalsembadra dan perempatan Wisma Jati dilakukan guna terciptanya rasa aman, nyaman kepada para pengguna jalan. Selain itu, terpeliharanya Kamseltibcar Lantas di jalur wilayah Kecamatan Balongan. Kapolsek menyebut, dalam pelaksanaan pengaturan lalu lintas personil tidak hanya melakukan pengaturan arus lalu lintas saja. Keberadaannya di simpul jalan juga untuk membantu warga yang hendak menyeberang jalan, sehingga tujuan keamanan dan keselamatan seluruh pengguna jalan baik pejalan kaki maupun penge...

Jelang Hari Raya Lebaran 2022, Polisi Melakukan Patroli Tengah Malam

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU - Jelang hari raya Lebaran 2022, polisi melakukan patroli tengah malam dengan sasaran titik lokasi yang rawan kejahatan di wilayah Kabupaten Indramayu, Rabu (27/4/2022) dini hari. Sasaran polisi, yakni kelompok atau geng motor serta gangguan Kamtibmas lainnya. Dengan tujuan, guna menjamin keamanan serta kenyamanan masyarakat menjelang Hari Raya Lebaran 2022. "Kegiatan ini sudah kami lakukan selama 2 hari terakhir, tujuan utamanya menjaga kondusifitas di wilayah Indramayu jelang lebaran," ujar Kapolres Indramayu, AKBP M Lukman Syarif melalui Kasi Humas Polres Indramayu, Iptu Didi Wahyudi. Iptu Didi Wahyudi menyampaikan, patroli ini bahkan diikuti langsung oleh personil gabungan dari Sat Reskrim, Sat Narkoba, dan Sat Intelkam Polres Indramayu. Ada 8 kendaraan roda empat yang melakukan patroli mengantisipasi adanya gangguan kejahatan yang dilakukan oleh geng motor. Dalam kegaiatan tersebut, polisi bahkan mengamankan 1 unit kendaraan roda dua.  Pemilik...

Ini Arahan Kapolres Indramayu Dalam Gelar Apel Pengecekan Pasukan Ops Ketupat Lodaya 2022

Gambar
TRIBRATANEWSPOLRESINDRAMAYU,------ Kepolisian Resor Indramayu Polda Jabar melaksanakan Apel pengecekan pasukan dan arahan pimpinan dalam rangka Ops Ketupat Lodaya 2022, Rabu (27/4/2022) Pagi. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Lapangan Apel Mako Polres Indramayu, Jawa Barat. Bertindak sebagai pimpinan Apel Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif, S.I.K., M.H., dan dihadiri oleh Waka Polres Indramayu, PJU Polres Indramayu, Kapolsek Jajaran, Gabungan Personil Polres Indramayu, dan Anggota Polsek Jajaran Polres Indramayu. Dalam arahannya Kapolres Indramayu, AKBP M. Lukman Syarif menyampaikan bahwa Apel kesiapan ini bertujuan untuk mengecek kesiapan anggota pada Pelaksanakan Ops Ketupat Lodaya 2022. Kapolres Indramayu menegaskan kepada seluruh Personil agar dalam pelaksanakan tugas Ops Ketupat Lodaya 2022 memiliki rasa penuh tanggung jawab. “Laksanakan tugas ini dengan rasa penuh tanggung jawab dan ikhlas dalam pelayan, pelindung, dan mengayom masyarakat,” tutur AKBP M. Lukman Syarif. La...